Manfaat Gula Kelapa (Coconut Sugar) Bagi Kesehatan Anda
Jumat, 23 Juli 2021 - 15:03 WIBFoto: Timurasa Indonesia
Gula kelapa (coconut Sugar) memang sering kalah pamor dibandingkan dengan pemanis-pemanis lainnya. Padahal gula kelapa (coconut sugar) memiliki banyak manfaat bagi kesehatan anda. Perlu diketahui juga, bahwa gula kelapa dan gula merah adalah 2 jenis gula yang berbeda. Jadi ketika anda ingin mendapatkan manfaat kesehatan dari gula kelapa, pastikan memang anda betul-betul membeli gula kelapa (coconut sugar). Berikut manfaat kesehatan dari gula kelapa:
1. Mengobati Diabetes

Foto: pixabay
Gula kelapa atau coconut sugar mengandung serat yang dikenal sebagai insulin yang dapat membantu penyerapan glukosa. Hal ini akan sangat baik bagi orang-orang yang menderita diabetes.
2. Nutrisi Yang Tinggi

Foto: pixabay
Zat besi dan seng ternyata terkandung dua kali lebih banyak pada gula kelapa dibandingkan dengan gula pasir. Selain itu gula kelapa juga melalui proses pemurnian yang lebih tinggi dibandingkan dengan gula merah yang masih mengandung gula pasir.
3. Mengurangi Berat Badan

Foto:unsplash.com/@yunmai
Gula kelapa memiliki kandungan fruktosa yang lebih rendah dibandingkan gula biasa. Hal inilah yang membuat gula kelapa berpengaruh pada pengendapan lemak.
4. Kandungan Lemak Rendah

Foto: pixabay
Fruktosa merupakan varian gula yang mudah diserap tubuh untuk dikonversi menjadi lemak. Pemecahan gula menjadi lemak ini dapat menyebabkan pembentukan trigliserida. Yang pada akhirnya menyebabkan tekanan darah tinggi, obesitas, dan diabetes.
5. Menyehatkan Usus

Foto: Timurasa Indonesia
Kandungan serat dalam gula kelapa (coconut sugar) dapat meningkatkan pertumbuhan bifidobacteria usus. Bifidobacteria dapat membantu memulihkan bakteri baik di usus.
Menyambut peluncuran Coconut Sugar Moulded 250g, Timurasa Indonesia mengadakan giveaway 100 bungkus Coconut Sugar Moulded 250g untuk 100 pemenang.
Follow seluruh akun media sosial Timurasa Indonesia, screenshot, dan share melalui WhatsApp ke admin Timurasa Indonesia di 0857-7555-8595


